Resensi Buku The Gospel of Judas dari Kodeks Tchacos

Authors

DOI:

https://doi.org/10.34081/fidei.v4i2.250

Keywords:

Injil Yudas, Yesus Kristus, Keempat Injil

Abstract

Di kalangan Kristen dikenal Empat Injil yang biasa disebut dengan Injil menurut Markus, Matius, Lukas dan Yohanes. Keempat Injil tersebut telah disahkan menjadi Kanon melalui proses kanonisasi, bersama dengan surat-surat Perjanjian Baru lainnya, yang memakan waktu yang sangat panjang. Dan dalam catatan sejarah, baru pada abad keempat terbentuklah kumpulan tulisan yang akhirnya dikenal sebagai Perjanjian Baru yang dikenal sekarang (hlm. xi). Dalam Keempat Injil yang dikenal, dicatat dan dikisahkan tentang Yesus Kristus yang mengalami kematian akibat ulah Yudas Iskariot, salah seorang murid Yesus yang mengkhianati-Nya. Kisah tentang hal ini telah berjalan sekian ribu tahun, karena sudah ditetapkan menjadi sebuah Kanon yang dipercaya sebagai Kitab Suci orang Kristen.

Author Biography

Firman Panjaitan, Sekolah Tinggi Teologi Tawangmangu

Teologi Biblika Kontekstualisasi

References

Kasser, Rudolphe, Marvin Meyer, and Gregor Wurst. The Gospel of Judas Dari Kodeks Tchacos. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2006.

Downloads

Published

2021-12-12